Jaringan Komputer
Jaringan komputer merupakan sekelompok komputer otonom yang saling berhubungan antara satu dan lainnya menggunakan protokol komunikasi melalui media komunikasi sehingga dapat saling berbagi informasi, program-program, penggunaan perangkat keras secara bersama (interkoneksi sejumlah komputer).Jaringan komputer merupakan kumpulan sejumlah terminal komunikasi yang berada di berbagai lokasi yang terdiri dari lebih satu komputer yang saling berhubungan
Manfaat Jaringan Komputer untuk Perusahaan atau Organisasi
1.Pilar konektifitas
sistem
informasi
perusahaan
(tanpa
jaringan
komputer,
tidak
dimungkinkan
adanya
SI yang terintagrasi)
3.Media Komunikasi (VOIP)
4.Teknologi yang lebih scalable (mampu diperluas, sesuai dengan kebutuhan)
5.Teknologi yang lebih Reliable dan lebih ekonomis dibandingkan tanpa jaringan
EmoticonEmoticon